Polres Kepulauan Seribu Aksi Nyata Kapolres Pimpin Korve Bersihkan Laut dan Dermaga Marina Ancol
Jakarta, Suasana pagi di kawasan Dermaga Marina Ancol tampak berbeda, Jumat (24/10/2025). Ratusan personel Polres Kepulauan Seribu turun langsung ke lapangan, lengkap dengan alat kebersihan di tangan. Mereka bukan sedang patroli, melainkan melaksanakan Korve peduli lingkungan laut, membersihkan sampah dan