Kapolres Kepulauan Seribu Tekankan Profesionalisme dan Antisipasi Gaya Hidup Hedon Saat Pimpin Apel Pagi
Kepulauan Seribu, Kapolres Kepulauan Seribu AKBP Argadija Putra, S.I.K., M.Si., memimpin apel pagi di halaman Mako Perwakilan Polres Kepulauan Seribu pada Selasa (21/10/2025) pukul 08.00 WIB. Kegiatan apel rutin ini diikuti oleh para Pejabat Utama (PJU) dan seluruh personel Polres