Cegah Tawuran dan Kenakalan Remaja, Polsek Metro Penjaringan Gelar Patroli Bubaran Sekolah
Jakarta Utara, Upaya menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan kondusif terus dilakukan oleh jajaran Polsek Metro Penjaringan. Melalui program Jaga Jakarta, polisi turun langsung ke lapangan dengan melaksanakan kegiatan patroli dan penjagaan saat bubaran sekolah, Senin (6/10/2025). Kegiatan ini berlangsung