RUPSLB Ancol Setujui Reklamasi 65 Hektar, Irfan Setiaputra Jadi Komisaris Utama
Jakarta, PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk resmi menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) dengan dua keputusan strategis: persetujuan reklamasi kawasan Ancol dan perubahan susunan pengurus perseroan, Jumat (19/9/2025). Dalam rapat tersebut, pemegang saham menyetujui rencana reklamasi seluas 65